26.5 C
Depok

Author: Tim Redaksi RBN

RBN, Depok - Jenjang pendidikan siswa-siswi Angkatan ke-38 SD Negeri Anyelir 1 berakhir sudah, hal ini ditandai dengan digelarnya acara graduation atau pelepasan para siswa yang digelar di gedung Auditorium Vokasi Universitas Indonesia, Depok, Jawa Barat,...
RBN, Jakarta - Yayasan Lazisma mendapatkan bantuan mobil ambulance lengkap dengan peralatan medis dari PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero).Tbk, Kantor Cabang Jakarta Warung Buncit Jakarta Selatan (Jaksel). Bendahara Yayasan Lazisma, Farhan mengatakan, ia mewakili yayasan Lazisma menghaturkan...

Kemeriahan Pentas Seni Tradisional Tutup Gelaran Sedekah Hutan 2024

RBN, Depok - Lebih dari 350 orang memenuhi auditorium Gedung IX Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia untuk mengikuti penutupan acara Sedekah Hutan Universitas...

Peduli Lingkungan, Bakul Budaya dan MAC UI Mengajak Masyarakat Ubah Sampah Jadi Kompos

RBN, Depok - Komunitas Bakul Budaya FIB UI dan Makara Art Center UI (MAC UI) menyelenggarakan workshop membuat kompos dan slow living dalam rangkaian...

CV Puput Bersaudara Peduli Kesehatan Hewan Dan Memudahkan Masyarakat Untuk Berkurban

RBN, Depok - CV Puput Bersaudara terus menjual sapi dan kambing qurban berkualitas. Memasuki Idul Adha 1445 H, atau biasa dikenal dengan ibadah qurban,...

Semangat Mengurangi Sampah Fashion Digelorakan Bakul Budaya dan Makara Art Center UI

RBN, Depok - Lebih dari 70 orang berkumpul di auditorium Gedung IV Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia, Depok, untuk mengikuti sebuah kegiatan menarik...

Cerita Paman Gery dan Workshop Ecobrick, Ramaikan Gelaran Sedekah Hutan 2024 Hari ke-2

RBN, Depok - Pendongeng Paman Gery dan Aang Hudaya mengisi acara gelaran Sedekah Hutan 2024 di Makara Art Center Universitas Indonesia dengan Workshop Ecobrick,...

Bakul Budaya FIB UI Dan Makara Art Center Gelar Sedekah Hutan 2024

RBN, Depok - Komunitas Bakul Budaya Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia bersama Makara Art Center Universitas Indonesia berkolaborasi menggelar acara Sedekah Hutan Universitas...

FIB UI Hadir di Korea Selatan bersama VOGO Group Korea

RBN, Korea Selatan - Dekan Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia (FIB UI), Bondan Kanumoyoso, memimpin delegasi Universitas Indonesia (UI) berkunjung ke Korea Selatan...

“Indonesiana And Friends”, Kelompok Tari Remaja yang Memukau Pada Peringatan Hari Kebangkitan Nasional di Universitas Indonesia

RBN, Depok - Tiga remaja putri yang berhimpun dalam sebuah kelompok tari “Indonesiana And Friends” tampil memukau pada acara sarasehan budaya dengan tema kepemimpinan...

Sarasehan Budaya Kepemimpinan Berbasis Kebudayaan Nusantara

RBN, Depok - Dalam rangka memperingati hari Kebangkitan Nasioanal Tanggal 20 Mei, Makara Art Center menyelenggarakan sarasehan budaya dengan tema kepemimpinan berbasis kebudayaan Nusantara....

Belajar Tari Modinggu, Tari Panen Khas Sulawesi Tenggara, di Kampus FIB UI

RBN, Depok - Komunitas Bakul Budaya FIB UI menggelar latihan perdana Tari Modinggu di area Gedung Dekanat Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia, Depok,...

Puluhan Penari Berlatih Keras Mempersiapkan Gelaran Sedekah Hutan Universitas Indonesia 2024

RBN, Depok - Puluhan penari dari komunitas Bakul Budaya FIB UI berlatih secara kontinyu dalam mempersiapkan pentas tari dalam rangkaian gelaran “Sedekah Hutan 2024”...

Daftar Nama Korban Kecelakaan Bus Wisata Yang Mengangkut Pelajar SMK Lingga Kencana Depok

RBN, Depok - Peristiwa kecelakaan terjadi pada bus pariwisata yang mengangkut rombongan pelajar dari SMK Lingga Kencana Depok di jalan turunan Ciater, tepatnya di...

Recent articles

spot_img